Pelantikan Pejabat di PALI Diwarnai Kekecewaan Wartawan terhadap Kinerja BKPSDM
Judul : PALI– Sesi pelantikan pejabat yang dipimpin langsung oleh Bupati Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) pada, Jumat (02/01/2026). Mendadak menjadi sorotan pasalnya, acara yang seharusnya berjalan khidmat tersebut justru menuai kontroversi dan protes keras dari sejumlah awak media yang bertugas di lapangan. Kekecewaan ini bermula saat sejumlah wartawan yang hadir langsung di lokasi acara…
